Sejarah Singkat

  • 31 Juli 2018
Sejarah Singkat

SMK Negeri 1 Janapria berdiri sejak tahun 2016 (Sesuai SK Pendirian Sekolah 391 Tahun 2006) Tertanggal 2017-03-14. SMK Negeri 1 Janapria. Terletak di Jalan Montong Gamang-Ganti Desa Saba Kecamatan Janapria Kabupaten Lombok Tengah Provinsi Nusa Tenggara Barat Indonesia 83554. (Lintang: -8,7244617 & Bujur: 116,4062833).

SMK Negeri 1 Janapria berupaya untuk meningkatkan kualitas Pendidikan serta fasilitas yang dimiliki dari tahun 2012 sampai dengan sekarang dengan gencar melakukan pembangunan dan perubahan fasilitas sekolah agar lebih baik dan lebih maju kedepannya.

  • 31 Juli 2018